Cara Menambah Tinggi Badan Secara Cepat dan Alami

Cara Menambah Tinggi Badan. Mempunyai badan yang tinggi memang menjadi kebanggaan tersendiri. selain menarik, tentunya akan membuat Anda merasa percaya diri dengan fostur tubuh Anda yang ideal, apalagi jika Anda adalah seorang publik figur yang mempunyai banyak penggemar, tentunya mempunyai badan tinggi menjadi sebuah keharusan agar terlihat menawan. Ada banyak faktor yang bisa membuat orang mempunyai badan yang tinggi, salah satunya yaitu faktor genetik atau keturun, dan faktor lainnya yaitu asupan gizi yang di dapatkan dari makanan.
Cara Menambah Tinggi Badan
(c) photobucket
Jika Anda kurang beruntung dengan tinggi badan yang kurang ideal dan cenderung pendek, Anda jangan berkecil hati, karena ada beberapa makanan penambah tinggi badan yang dapat merangsang pertumbuhan tulang agar berkembang dengan cepat dan membuat badan menjadi tinggi dengan waktu yang tidak begitu lama. Untuk membuat badan menjadi tinggi ada beberapa asupan gizi yang harus terpenuhi untuk merangsang pertumbuhan pada tubuh, terutama pada pertumbuhan tulang. Seperti di kutip dari Vemale.com, berikut adalah beberapa asupan gizi yang harus terpenuhi jika Anda ingin memiliki tinggi badan yang maksimal.


Cara Alami Menambah Tnggi Badan


  1. Protein
    Apabila Anda ingin memiliki tinggi badan yang ideal tentunya asupan gizi harus seimbang dan terpenuhi, salah satu asupan gizi yang harus terpenuhi adalah Protein, Protein berfungsi memperbaiki beberapa sel tubuh yang rusak, maka dengan terpenuhinya protein pada tubuh anda maka pertumbuhan tubuh anda akan menjadi maksimal sehingga membuat tubuh anda lebih cepat menjadi tinggi. Maka dari itu, konsumsilah makanan yang kaya akan mengandung Protein, berikut adalah beberapa makanan yang ber Protein tinggi. Daging, Ikan laut, Ayam, Keju, Kacang Hijau, Susu, Lentils, Oatmeal, dll.

  2. Vitamin D
    Salah satu vitamin yang wajib terpenuhi apabila anda ingin memiliki tinggi badan yang ideal adalah Vitamin D, karena vitamin D berfungsi untuk menyokong pertumbuhan tulang, kita juga mengetahui bahwa tulang adalah komponen utama yang membuat fostur tubuh kita menjadi tinggi, maka dari itu asupan vitamin D cukup pada tubuh anda akan sangat membantu menjadikan tubuh anda cepat menjadi tinggi, berikut adalah beberapa makanan yang kaya akan kandungan vitamin D. Tofu, SusuKedelai, Telur, Ikan, Sereal, Kedelai, Jamur, Kacang Almond, Sosis.

  3. Vitamin A
    Selain baik untuk kesehatan mata, ternyata vitamin A juga sangat berguna untuk mempercepat penyerapan kalsium oleh tubuh sehingga dapat mempercepat pertumbuhan Tulang, dengan penyerapan kalsium yang cepat karena dengan adanya vitamin A, maka terpenuhinya vitamin A sangat di perlukan untuk memaksimalkan petumbuhan anda, di bawah ini adalah makanan yang kaya akan kandungan vitamin A. PepayaWortelBayamTomat, Susu, Bit Peach dll.

  4. Kalsium
    Kalsium adalah salah satu sumber yang bisa membuat tulang tetap kuat, asupak kalsium yang cukup dan seimbang pada tubuh anda akan membuat tulang menjadi kuat, maka dari itu jika anda menginginkan tinggi badan yang idela, sangat di perlukan sekali mengkonsumsi makanan yang kaya akan kandungan kalsium, beberapa makanan yang mengandung kalsium sebagai berikut. Yogurt, Keju, Telur, dll.

  5. Mineral lainnya
    Kandungan mineral dalam tubuh sangat baik sekali untuk memperlancar peredaran darah seta pertumbuhan tulang, berikut adalah beberapa makanan yang mengandung mineral penting baik pertumbuhan. Labu Kuning, Pisang, Anggur, Bayam, Kol, Brokoli, Kacang hijau dll.

Dengan terpenuhinya beberapa asupan gizi dan vitamin seperti yang sudah saya tulis di atas maka akan mempercepat pertumbuhan tunggi badan anda, tentu saja ini bukan cara tambah tinggi badan dalam seminggu karena badan akan berkembang dan terus tinggi seiring berjalannya waktu, dengan beberapa supan gizi yang cukup dan seimbang maka bukan sesuatu hal yang mustahil akan menambah tinggi badan 10 cm dalam seminggu atau dalam sebulan. Mungkin itulah salah sedikit tips dari saya mengenai cara menambah tinggi badan secara cepat dan alami, semoba bisa bermanfaat untuk kita semua.

Subscribe to receive free email updates: